Boleh tidak 1 Akun Adsense Buat banyak Akun Blog ? Yuk mari di simak
Siapa sih tak kenal dengan platform google (AdSense) yang bisa memberikan pengahasilan dari iklan-iklan yang muncul.
Google AdSense merupakan program kerjasama periklanan melalui media Internet yang diselenggarakan oleh Google. Melalui program periklanan AdSense, pemilik situs web atau blog yang telah mendaftar dan disetujui keanggotaannya diperbolehkan memasang unit iklan yang bentuk dan materinya telah ditentukan oleh Google di halaman web mereka. Pemilik situs web atau blog akan mendapatkan pemasukan berupa pembagian keuntungan dari Google untuk setiap iklan yang diklik oleh pengunjung situs, yang dikenal sebagai sistem pay per click (ppc) atau bayar per klik.
Oke, sekarang langsung saja masuk ke pembahasan sesuai judul. Apakah bisa 1 akun adsense untuk 5 atau 100 akun blog, jawabanya adalah BISA. Tetapi alangkah baiknya dalam 1 akun AdSense itu minimal 2 akun blog dan maksimal 5.
Kenapa tidak 10 saja, 100 akun situs web pun AdSense boleh. Jadi kenapa disini saya tulis maksimal 5, karena pemilik blog atau situs web di harus kan minimal 1 hari upload artikel di setiap web nya agar blog mereka terdeteksi aktif.
Alasan lain nya kenapa minimal 2, karena setiap trafic dalam blog atau web itu naik turun. Jadi dengan adanya akun yg lain bisa membantu anda untuk mencapai pendapatan $100 dalam setiap bulannya di tanggal 21 / 22 begitu.
Catatan yang terpenting sebagai penulis harus bisa setiap hari upload minimal 1 artikel di setiap blog atau web, dengan begitu kalian akan bisa mencapai target penghasilan setiap bulan.
Oke itu saja dari saya, semoga bermanfaat.
Comments
Post a Comment